Rabu, 07 Januari 2015

Perbedaan INKSCAPE,CORELDRAW dan ADOBE ILUSTRATOR



Pengertian Inkscape

Inkscape adalah sebuah perangkat lunak editor gambar vektor yang bersifat perangkat lunak bebas dibawah lisensi GNU GPL. Tujuan utama dari Inkscape adalah menjadi perangkat grafik mutakhir yang memenuhi standar XML,SVG dan CSS.

Pengertian CorelDraw

CorelDraw adalah editor grafik vektor yang dikembangkan oleh Corel, Versi terbarunya, CorelDRAW X5 dirilis pada tanggal 23 februari 2008.Versi CorelDRAW untuk Linux dan Mac OS, pernah dikembangkan, namun dihentikan karena tingkat penjualannya rendah.


Pengertian Adobe ilustrator

Adobe Illustrator adalah program editor grafis vektor terkemuka, dikembangkan dan dipasarkan oleh Adobe Systems. Illustrator CS6 merupakan versi terkini program ini, generasi keenam belas untuk produk Illustrator.



Kelebihan dan Kekurangan Inkscape. CorelDraw, Adobe ilustrator

  1. Kelebihan Inkscape

  • ·         Gratis
  • ·         Banyak pilihan warna
  • ·         File ringan
  • ·         View dokumen
  • ·         File dokumen yang berkualitas
  • ·         Back up otomatis jika not respon
  • ·         Memiliki panel pengaturan yang lengkap
  • ·         Support bahasa Indonesia
  •          Tersedia dalam versi portable
2         2.    Kekurangan Inkscape

·         Ukuran file dapat menjadi lebih cepat
·         Belum bisa mengedit file dokumen dari software yang berbeda
·         Tidak bisa bitmap editing
·         Export hanya 1 extensi


1. Kelebihan Adobe Ilustrator :
- Fiturnya cukup lengkap.
- Ampuh untuk pembuatan illustrasi, logo, dan vector image lainnya.
- Kemampuan yang mumpuni untuk load file besar, diatas 50mb.
- Warna-warna yang disediakan sangat baik dan halus, tidak jauh beda dengan hasil print nantinya.    Pokoknya mantabbb dah.
- Terintegrasi dengan software adobe yang lain, seperti adobe photoshop, dll. Wong satu keluarga kok.

2. Kekurangan Adobe Ilustrator :

       - Walaupun fitur lengkap tapi cukup ribet untuk pengerjaan layout.
- Tidak User friendly untuk fitur power clip-nya
- Tempat produksi terkadang ada yang ngga support


 1. Kelebihan CorelDraw :

     - Ampuh untuk pengaturan layout, pengalaman saya untuk layout termasuk cepat pengerjaannya di corel draw.
- Mudah penggunaannya, short cut2x-nya pun mudah untuk diingat dan diaplikasikan.
- Banyak tempat percetakan atau jasa2 desain menggunakan software ini.

2. Kekurangan CorelDraw :
       - Fiturnya tidak begitu banyak. Atau apa saya yang tidak tahu fitur2 corel draw yang lain. Hehehe.
 - Cukup berat untuk load file besar.
 - Pilihan warna banyak sih tapi hasilnya hancur setelah di print. Ini mungkin faktor printer atau sayanya yang kurang lebih jauh lagi explor to corel draw. Hehehe.


walaupun hanya postingan sederhana tapi smoga bermanfaat untuk kita semua :)









1 komentar:

  1. CorelDraw, Fiturnya tidak begitu banyak, saya setuju. tapi warna untuk ngeprint bisa disetting, misal Tools>Color Management>Adobe-RGB

    visit http://learnmine.blogspot.co.id/ , http://bekantanman.blogspot.co.id/

    BalasHapus